Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia kesadaran dari kata dasar “sadar” yang berarti insaf, tahu atau mengerti, sedangkan kesadaran kata dasar “sadar” yang mendapat awalan dan akhiran “ke- an” yang berarti keinsafan.
Kesadaran secara umum adalah kesadaran dan pengetahuan orang secara penuh akan hak dan kewajiban tentang sesuatu yang terwujud dalam pemikiran, sikap, dan tingkah laku yang mendukung tentang pengetahuannya.
0 Komentar untuk "PENGERTIAN KESADARAN"