Gaji Minim Picu Korupsi

Berita : Gaji Minim Picu Korupsi
Posted by : humas on 2009/11/6 9:30:00 (194 reads)

                                               Gaji Minim Picu KorupsiSebanyak 70% pegawai negeri sipil (PNS) yang tersangkut kasus korupsi beralasan,perilaku korup yang mereka lakukan dikarenakan kebutuhan, karena honor yang diterima tidak mencukupi.

Fakta tersebut diungkapkan Penasihat Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Abdullah Hehamahua dalam workshop ”Strategi Penanganan Konflik Kepentingan di Indonesia” di Hotel Horison Bandung, kemarin. Menurut Abdullah, honor PNS di Indonesia yang hanya cukup untuk 10 - 20 hari membuat potensi melaksanakan korupsi. ”Sebanyak 10% lagi disebabkan keserakahan karena tidak ada sistem yang mengawal atau mengontrol mereka. Kemudian korupsi karena peluang, ini biasanya diciptakan karena adanya konflik kepentingan.

Sumber : Situs KPK

Related : Gaji Minim Picu Korupsi

0 Komentar untuk "Gaji Minim Picu Korupsi"

DUKUNG KAMI

SAWER Ngopi Disini.! Merasa Terbantu Dengan artikel ini? Ayo Traktir Kopi Dengan Cara Berbagi Donasi. Agar Kami Tambah Semangat. Terimakasih :)
close
close